Isak tangis keluarga pecah saat jenazah pebulu tangkis Indonesia, Syabda Perkasa Belawa dan sang ibu Anik Sulistyowati tiba di Desa Sumberejo, Mondokan.

SRAGEN, iNews.id - Isak tangis keluarga pecah saat jenazah pebulu tangkis Indonesia, Syabda Perkasa Belawa dan sang ibu Anik Sulistyowati tiba di Desa Sumberejo, Kecamatan Mondokan, Sragen, Jawa Tengah, Senin (20/3) petang. Dua peti jenazah Syabda dan ibunya dijejerkan bersama peti jenazah sang nenek di rumah duka yang meninggal dunia kemarin.

Rencananya, jenazah Syabda Perkasa Belawa dan sang ibu Anik Sulistyowati akan dimakamkan satu liang lahat bersama neneknya.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network