Kemeriahan nobar pertandingan Timnas Indonesia melawan China pada kualifikasi putaran tiga Piala Dunia 2026 terlihat di halaman gedung DPRD Salatiga (Foto: iNews.id)

SALATIGA, iNews.id - Kemeriahan nobar pertandingan Timnas Indonesia melawan China pada kualifikasi putaran tiga Piala Dunia 2026 terlihat di halaman gedung DPRD Salatiga, Jawa Tengah, Selasa (15/10/2024) malam. Hingar bingar keseruan yel-yel diteriakkan ribuan warga yang menyaksikan pertandingan tersebut.

Teriakkan gemuruh kian menggema saat Timnas Indonesia berhasil menjebol gawang China. Sayangnya, pendukung setia Timnas Indonesia harus menahan rasa kecewa lantaran harus mengakui keunggulan tuan rumah China dengan skor 2-1.

Produser : Febry Rachadi
Video Editor: Ifaldi Musyadat


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network