Tim Satreskrim Polres Jepara, Jawa Tengah berhasil ringkus komplotan pencuri di tempat persembunyiannya di wilayah Pati.

JEPARA, iNews.id - Tim Satreskrim Polres Jepara, Jawa Tengah berhasil ringkus komplotan pencuri di tempat persembunyiannya di wilayah Pati. Komplotan pelaku merupakan residivis kasus pencurian yang beroperasi lintas provinsi.

Dari tangan tersangka polisi berhasil mengamankan gunting pemotong besi, linggis, dua handycam, kamera foto, lima telepon genggam serta satu unit minibus yang biasa digunakan dalam beraksi.


Editor : Wahyu Triyogo

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network