SEMARANG, iNews.id - Andika Perkasa dan Hendrar Prihadi atau Hendi menumpangi delman saat menuju kantor KPU Jawa Tengah (Jateng). Keduanya ke KPU untuk mendaftar menjadi calon gubernur dan calon wakil gubernur Jawa Tengah.
Produser: Febry Rachadi
Editor : Wahyu Triyogo
Follow Berita iNewsJateng di Google News
Bagikan Artikel: