Rem Blong, Minibus Bawa Rombongan Santri Terguling di Salatiga

SALATIGA, iNews.id - Bus rombongan santri asal Purworejo mengalami kecelakaan lalu lintas. Kecelakaan terjadi di jalur lingkar Salatiga, Jateng, Selasa (24/10). Kecelakaan tunggal ini diduga karena bus mengalami rem blong. 

Bus yang tak bisa dikendalikan akhirnya terguling. Akibat insiden ini, sopir dan sejumlah santri mengalami luka-luka. 

Produser: Akira Aulia W


Editor : Wahyu Triyogo

Follow Berita iNewsJateng di Google News

Bagikan Artikel: