WONOSOBO, iNews.id - Tiga orang yang tengah berteduh tertimpa longsor di Desa Welahan, Watumalang, Wonosobo, Jawa Tengah, Rabu (17/2/2021). Dalam peristiwa itu satu orang dilaporkan tewas tertimbun longsor.
Salah satu korban bernama Sutris dievakuasi warga dari timbunan longsor dalam kondisi tidak bernyawa. Korban dibawa ke salah satu rumah sakit di Kabupaten Wonosobo.
Sedangkan korban lainnya bernama Darmo jiwanya tidak tertolong setelah sempat dirawat di rumah sakit. Satu korban selamat saat ini tengah menjalani perawatan di rumah sakit.
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsJateng di Google News
Bagikan Artikel: