Video Dua Pelaku Jambret Ponsel Ditangkap Polisi di Brebes

BREBES, iNews.id - Dua pemuda warga Kecamatan Bulakamba, Brebes, Jateng diringkus aparat kepolisian. Dulmajid dan Slamet diamankan usai menjambret ponsel di lampu merah jalan Gajah Mada, Brebes. 

Pelaku diamankan setelah korban berteriak minta tolong saat ponselnya dirampas. Kedua pelaku dan korban bersama-sama sedang menumpang truk dari kota Tegal. 
 
Korban beserta rombongan pulang berwisata di Pantai Alam Indah Tegal. Beruntung sejumlah polisi yang berada di lokasi kejadian langsung menangkap polisi.


Editor : Dani M Dahwilani

Follow Berita iNewsJateng di Google News

Bagikan Artikel: