PURBALINGGA, iNews.id - Pasien Covid-19 di Purbalingga, Jawa Tengah mengalami lonjakan. Wilayah di Purbalingga menjadi zona merah.
Ruang perawatan di rumah sakit tak cukup menampung pasien Covid-19 yang membludak. Perawatan pasien dilakukan memanfaatkan bangunan sekolah untuk tempat karantina.
Gedung SMP Negeri 3 Purbalingga, Jawa Tengah akan digunakan sebagai tempat karantina pasien. Pasien Covid-19 yang menjalani isolasi mandiri segera dipindahkan ke gedung sekolah agar penanganan pasien optimal.
TAG :
COVID-19
zona merah covid-19
Bagikan Artikel: