CILACAP, iNews.id - Seorang pemuda tewas tenggelam di Pantai Teluk Penyu, Cilacap, Jawa Tengah. Diduga pemuda tersebut akan melakukan swafoto.
Pemuda asal Ciamis, Jawa Barat, tersebut terpeleset dan jatuh ke laut saat melewati pemecah ombak dengan menaiki sepeda motor.
Editor : Dani M Dahwilani
Follow Berita iNewsJateng di Google News
Bagikan Artikel: