Video PPKM Darurat di Tulungagung, Jalan Disekat Lampu Jalan Protokol juga Dimatikan

TULUNGAGUNG, iNews.id - PPKM Darurat di Kab Tulungagung telah dilaksanakan. Selain menyekat beberapa ruas jalan, lampu penerangan jalan juga dimatikan.

Tujuannya menekan aktivitas warga pada malam hari. Pemadaman lampu dilakukan di tujuh ruas jalan protokol.

Lokasi yang dimatikan antara lain di Jalan Ahmad Yani, Seputaran Alun-alun, Basuki Rahmat dan Jalan WR Supratman


Editor : Dani M Dahwilani

Follow Berita iNewsJateng di Google News

Bagikan Artikel: