Arus mudik H-2 lebaran di ruas Tol Pemalang-Batang, Kamis (20/4/2023) pagi, padat. (Suryono Sukarno)

Kepala Korps Samapta Bhayangkara, Irjen Pol Priyo Widyanto melakukan pengecekan sejumlah pos pengamanan dan jalur arteri pantura dan jalan Tol Pejagan-Pemalang-Batang.

“Dari pantauan arus lalu lintas memang terjadi lonjakan cukup signifikan dan dengan diberlakukan one way tidak terjadi kemacetan,” katanya.

Selain pengamanan arus mudik, kata dia, Polri juga menjamin keamanan umat Islam yang akan berlebaran di berbagai daerah.

Kemungkinan adanya Lebaran yang berbeda yaitu hari Jumat dan Sabtu, aparat sudah mengantisipasi dan tetap akan memberikan pengamanan. Hal ini agar pelaksanaan sholat id serta kegiatan masyarakat berjalan aman dan lancar.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network