Menurut Manajer Humas PT KAI Daop IV Semarang, Luqman Arif, langkah ini penting untuk memastikan keamanan perjalanan penumpang.
"KAI Daop 4 Semarang masih terus melakukan berbagai upaya percepatan mormalisasi jalur kereta api tersebut agar kereta api bisa kembali berjalan secara bertahap," ujar Luqman.
Sementara itu, meski jalur sudah dibuka, tercatat masih ada 17 perjalanan kereta api yang dibatalkan keberangkatannya karena proses pemulihan prasarana masih berlangsung.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait