Tim SAR gabungan mengevakuasi warga terdampak banjir di Kota Semarang. (Dok Basarnas)

SEMARANG, iNews.id – Tim SAR gabungan kembali melakukan evakuasi warga terdampak bencana banjir di Kota Semarang. Hingga pukul 17/15 WIB, Minggu (1/1/2023), tim SAR berhasil mengevakuasi 68 orang dalam kondisi selamat.

Tim SAR gabungan dibagi menjadi tiga Search Rescue Unit (SRU)  "SRU 1 berhasil mengevakuasi 37 orang. 3 orang warga Trimulya RT 1 / 4, 16 orang warga Trimulyo RT 3/ 3, 3 orang pengendara jalan raya kondisi sakit butuh evakuasi ke RS Sultan Agung dan 15 orang warga perum Genuk Indah,” kata Kepala Kantor SAR Semarang Heru Suhartanto.

“SRU 2 berhasil mengevakuasi 30 orang warga Kelurahan Tambakrejo Kacematan Gayamsari . SRU 3 berhasil mengevakuasi 1 orang kondisi hamil warga Anjasmoro Semarang Barat,” katanya.


Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network