Menteri BUMN Erick Thohir memberikan keterangan pers usai gladi pernikahan Kaesang-Erina di Pura Mangkunegaran. (Ist)

SOLO, iNews.id - Menteri BUMN Erick Thohir menganggap Kaesang Pangarep sudah seperti keponakan sendiri. Hal ini yang menjadi latar belakang dirinya menjadi Ketua Pelaksana Pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono.

"Mas Kaesang sudah seperti keluarga saya, keponakan lah," ujar Erick usai gladi pernikahan di Pura Mangkunegaran, Solo, Minggu (27/11/2022).

Erick mengatakan, Kaesang juga seukuran dan sangat dekat dengan anak Erick, Aga Thohir, yang sama-sama tengah membangun dan mengembangkan Persis Solo. Sebagai sebuah keluarga, kata dia, sudah sepantasnya ia membantu Kaesang dalam mempersiapkan hari istimewanya.


Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network