Kebakaran rumah lilin di kompleks Sam Poo Kong Semarang diduga akibat tiupan angin kencang. (Istimewa)

Pengelola Kelenteng Sam Poo Kong Semarang, Andaryadi mengatakan jika api pertama kali berasal dari lilin yang sudah pendek terjatuh hingga membakar landasan yang terbuat dari kayu.

“Karena tiupan angin kencang, api cepat membesar dan membakar lilin lainnya serta atap dari rumah lilin,” katanya.

Diketahui lilin-lilin raksasa tersebut merupakan lilin upacara Imlek yang menurut kepercayaan harus menyala selama satu tahun. Lilin setinggi lebih dari dua meter ini akan diganti pada perayaan Imlek di tahun mendatang.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network