Ipda Heru menambahkan, semestinya sopir truk mengarahkan kendaraan ke lajur kiri agar lebih aman. Namun, sebelum sempat memindahkan kendaraan, kecelakaan sudah terjadi.
Polisi masih melakukan penyelidikan untuk memastikan penyebab kecelakaan secara detail. Dugaan sementara, jarak pandang dan posisi truk yang berhenti di jalur kanan menjadi faktor utama.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait