Kecelakaan maut truk di Semarang ini disebut bukan kali pertama terjadi akibat kendaraan berat yang parkir sembarangan di lokasi tersebut. Peristiwa kecelakaan maut truk di Semarang kembali menjadi peringatan serius bagi para pengemudi kendaraan berat agar tidak berhenti atau parkir di lokasi yang rawan kecelakaan.
Selain itu, pengemudi diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan, terutama saat melintas di jalur padat kendaraan besar dan area putar balik yang minim penerangan pada pagi hari.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait