Manajemen bandara Ahmad Yani Semarang menyambut kedatangan penumpang landing pertama di 2021. (Istimewa)

Hal ini selain bertujuan untuk peningkatan pelayanan di bandara juga untuk memberikan travel and best customer experience kepada para penumpang.

Sebagai informasi tambahan, selama kegiatan Posko Nataru Angkutan Udara 2020/2021 berlangsung sejak 18 sampai 31 Desember 2020, total pergerakan pesawat mencapai 611, 47.074 pergerakan penumpang, dan 30.870 Kg pergerakan kargo.

“Jika dibandingkan dengan masa awal pandemi, trafik pesawat, penumpang dan kargo saat ini sudah mengalami peningkatan. Di tahun 2021 kami tetap optimis trafik dan kegiatan operasional bandar udara akan kembali pulih dan terus meningkat,” ujarnya.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2 3

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network