Lokasi rumah orang tua Kopda Muslimin di Kendal (Foto: iNews/Eddy Prayitno)

Sementara itu, berdasarkan laporan kronologis yang didapat, Kopda Muslimin datang ke rumah orang tuanya di Kelurahan Trompo, Kecamatan Kendal, Kabupaten Kendal, Kamis (28/7/2022) pukul 05.30 WIB.

Dia datang mengendarai sepeda motor Mio J AA 2703 NC. Usai mengetuk pintu dan dibuka oleh orang tuanya berinisial M. Kopda Muslimin masuk ke kamar belakang menemui kedua orangnya serta sempat memohon maaf dalam keadaan muntah-muntah.

Kemudian Kopda M berbaring di tempat tidur. Pada pukul 07.00 WIB, Kopda Muslimin ditemukan meninggal dunia oleh orang tuanya di tempat tidur.

Mengetahui kejadian tersebut adiknya berinisial N langsung melaporkan kepada Kodim 0715/Kendal.


Editor : Ary Wahyu Wibowo

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network