Hotel Ciputra Semarang menyelenggarakan perayaan Thanksgiving dengan Menu Buffet Dinner special Roasted Turkey. (Foto: dok Ciputra)

Para tamu juga diajak menikmati sajian seperti garlic mashed potato, sup labu butternut yang memanjakan lidah, pasta yang menggugah, dan berbagai menu penutup bercita rasa manis.

Menu spesial Thanksgiving Buffet Dinner di Hotel Ciputra Semarang. (Foto: dok Ciputra)

General Manager Hotel Ciputra Semarang Erny Kusmastuti mengatakan bahwa pihaknya selalu bersemangat untuk menyajikan promo Thanksgiving Buffet Dinner setiap tahunnya.

"Harapannya, tamu-tamu dapat menikmati setiap hidangan spesial yang kami hadirkan, bersama keluarga dan teman-teman tercinta. Lebih dari sekadar acara makan malam, ini adalah kesempatan bagi kami untuk menciptakan kenangan berharga yang menghubungkan setiap orang dalam kebersamaan dan rasa syukur," tuturnya.


Editor : Rizqa Leony Putri

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network