Kondisi mobil usai tertimpa pohon di New Sekipan, Karanganyar, Jawa Tengah. (Foto: Istimewa).

"Ada pohon lapuk menjatuhi mobil kemudian patahannya jatuh mengenai tenda yang dihuni wisatawan. Satu keluarga dari Solo. Korban saat itu masih tidur," ujar Hendro. 

Korban tewas karena terluka di bagian kepala. Korban, kata dia selanjutnya dibawa ke puskesmas sebelum akhirnya dibawa ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Karanganyar. 

"Jenazah dari puskemas dikirim ke RSUD dibersihkan kemudian diantar ke rumah duka di Solo," katanya.


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network