Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) TIM I Universitas Diponegoro 2023/2024 menggelar program edukasi dan sosialisasi terkait pencegahan Stunting di Desa Jarum, Klaten. (Foto: Istimewa).

SEMARANG, iNews.id-Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) TIM I Universitas Diponegoro 2023/2024 menggelar program edukasi dan sosialisasi terkait pencegahan Stunting di Desa Jarum, Klaten. Program tersebut dilaksanakan karena masih besarnya angka stunting yang terjadi di Desa Jarum. 

Selain aspek gizi, remaja Desa Jarum juga diberikan pembekalan dan pemahaman terkait pencegahan stunting dari sudut pandang hukum. 

Tujuannya, untuk memberikan perspektif tentang perkawinan yang telah diatur dalam Undang-Undang (UU) Nomor 1 Tahun 1974 untuk mencegah hadirnya perkawinan dini serta hak dan perlindungan anak yang menjadi kewajiban bagi orang tua untuk memberikan pertumbuhan yang baik bagi anaknya.

Apalagi percepatan penurunan stunting pada balita merupakan program prioritas pemerintah dalam Rencana Pembangunan Jangka Menengah Nasional (RPJMN) Tahun 2020-2024. 


Editor : Kurnia Illahi

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network