Kasi Humas mengungkapkan, anggota kemudian mengimbau Suwardi bersama keluarganya untuk beristirahat sejenak bila merasa mengantuk dan lelah sebelum melanjutkan perjalanannya ke Tuban.
“Terdapat rest area di KM 319 B, untuk beristirahat sejenak sebelum melanjutkan perjalanan mudik,” ujarnya.
“Tetap jaga kecepatan pada batas aman di jalan tol dan selalu utamakan keselamatan di jalan,” katanya lagi.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait