Warga saat menikmati kuliner nasi megono yang menjadi makanan khas di Pekalongan. Foto: iNews TV/Suryono Sukarno.

PEKALONGAN, iNews.id – Pekalongan memiliki makanan khas nasi megono yang selalu dirindukan pelancong maupun pengendara yang melintas di jalur Pantura. Kuliner nasi dengan lauk cincangan nangka muda dipadu bumbu rempah, dijamin menggoda lidah.  

Jika melintasi jalur Pantura atau masuk ke perkampungan di Pekalongan, pasti akan menemukan banyak berjajar penjual nasi megono. Makanan ini merupakan menu sehari-hari bagi masyarakat Pekalongan dan sekitarnya. 

Lokasi yang banyak didatangi konsumen adalah nasi megono opor bebek di kompleks Alun-alun Kabupaten Pekalongan

Nasi megono merupakan olahan lauk yang terbuat dari cincangan buah nangka muda. Kemudian dipadu dengan parutan kelapa serta ditambah kunir dan terasi. Baunya yang menggoda membuat para penikmatnya ketagihan menyantap makanan yang satu ini. 


Editor : Ary Wahyu Wibowo

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network