Dinas Kebudayaan melakukan persiapan untuk penyelenggaraan festival dalang cilik. (Foto: ANTARA/Aris Wasita)

“Acara yang digelar pukul 10.00-14.00 WIB, tanggal 23 dan 24 Februari 2021, bisa disaksikan secara daring melalui link Youtube Dinas Kebudayaan Surakarta," katanya.

Festival terbagi menjadi dua kategori, yaitu kategori A untuk siswa SD dan kategori B untuk siswa SMP. Pihaknya juga sudah menunjuk kurator sekaligus dewan juri, untuk memilih lima dalang cilik tiap kategori dari video pendaftaran untuk masuk ke tahap final.

Kurator sekaligus dewan juri yang dipilih Dinas Kabudayaan Kota Solo adalah dosen Akademi Seni Mangkunegaran (ASGA) Solo Tri Widodo, dosen Pedalangan Institut Seni Indonesia (ISI) Solo, Catur Nugroho, dan dalang profesional Kota Solo, M Prasetyo Pamungkas Bayu Aji.


Editor : Ary Wahyu Wibowo

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network