Pada sisi lain, Pasukan Pengamanan Presiden (Paspampres) tampak menyiapkan sejumlah alat untuk keperluan sterilisasi tamu. Bagian dalam Pura Mangkunegaran telah ditutup dan dijaga ketat dan tidak sembarangan orang bisa masuk.
Penjagaan di sekitar Pura Mangkunegaran juga telah diperketat. Banyak aparat keamanan dari TNI dan Polri telah bersiaga di lokasi.
Editor : Nani Suherni
Artikel Terkait