krom direkrut manajemen PSIS Semarang. (IST)

SEMARANG, iNews.id - PSIS Semarang belum berhenti pemain baru jelang bergulirnya kompetisi Liga 1 2023/2024. Kali ini Laskar Mahesa Jenar merekrut  Rizky Darmawan dan Mohammad Akrom.

Rizky Darmawan merupakan penjaga gawang berusia 29 tahun pernah memperkuat Persitara Jakarta Utara, Villa 2000, Persija Jakarta, Mitra Kukar, Sulut United, Sriwijaya FC, PSS Sleman, dan terakhir musim lalu memperkuat Persita Tangerang di ajang Liga 1.

Sementara Akrom merupakan pemain depan yang pernah membela tim Elite Pro Academy (EPA) Persebaya dan mengantarkan EPA Persebaya U16 juara ketiga kompetisi EPA U16 tahun 2019 dan menjadi top skor klub dengan 10 goal.

Di tahun 2021, Akrom juga membela Persebaya EPA Persebaya U18 dan kembali mengantarkan Persebaya EPA juara ketiga di kategori U18 dan pemain berusia 20 tahun tersebut mencetak 10 gol dan 6 assists.


Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network