Putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep (kanan) berfoto bersama Pemilik Bali United, Pieter Tanuri (kiri). (Foto: Twitter @kaesangp).

Menanggapi kabar tersebut, manajemen BOLA angkat suara. Kaesang dipastikan tidak terdaftar sebagai pemegang saham BOLA sejauh ini. 

"Berdasarkan daftar pemegang saham tanggal 26 Februari 2021 dan 1 Maret 2021, tidak terdapat pemegang saham BOLA atas nama Kaesang Pangarep," ujar Corporate Secretary Bali Bintang Sejahtera, Yohanes Ade Bunian Moniaga lewat keterbukaan informasi, Rabu (3/3/2021).

Per 31 Januari 2021, Pieter Tanuri masih menjadi pemegang saham terbesar BOLA sebanyak 26 persen. Untuk investor individu yang signifikan ada nama ada Ayu Patricia Rachmat sebesar 5,25 persen.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network