Ramalan zodiak hari ini, Selasa 26 April 2022 khusus bagi pemilik bintang Aries, Aquarius dan Virgo. (Foto: istimewa)

Misalnya, melihat orang lain mendapatkan lebih banyak uang dan pujian daripada mereka. Buruknya lagi, Aries ini segera mulai mencari cara untuk menjatuhkan orang-orang seperti itu, baik dengan komentar atau tindakan yang negatif. 

Aquarius 
Aquarius adalah salah satu tanda yang paling tertutup. Tetapi ketika mereka mendengar kabar kesuksesan orang lain, mereka sangat kesal dan iri. Para Aquarius bahkan mulai merasa tidak aman tentang pekerjaan mereka sendiri. Mereka juga membandingkan diri mereka dengan orang lain sampai keadaan mulai tidak sehat, baik kepada diri mereka sendiri maupun orang lain. 

Virgo
Mereka adalah orang-orang yang kritis dan perfeksionis. Tapi di lain sisi, mereka adalah salah satu dari orang-orang yang sangat terganggu dengan kesuksesan orang lain. Para Virgo selalu ingin berada di puncak tangga dan mereka akan melakukan apa saja untuk mendapatkan hal itu. 

Memang, jiwa kompetitif tidak selamanya buruk, tetapi jika itu diisi dengan ambisi yang tidak sehat, maka hal tersebut justru bisa berdampak tak baik bagi diri sendiri maupun orang lain di sekitar.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network