Tim SAR gabungan kembali mengevakuasi jasad korban tenggelam yang ditemukan Minggu (16/5/2021). (Istimewa)

BOYOLALI, iNews.id – Upaya pencarian tiga korban tenggelam akibat perahu terbalik di Waduk Kedung Ombo, Desa Wonoharjo, Kecamatan Kemusu, Boyolalim kembali membuahkan hasil. Minggu (16/5/2021) pagi, tim SAR gabungan berhasil menemukan satu korban dalam keadaan meninggal dunia.

Korban yang ditemukan berjenis kelamin perempuan. Dengan demikian, tingal dua korban tenggelam yang masih belum ditemukan. 

Sementara, pencarian terhadap korban tenggelam dilakukan oleh puluhan tim SAR gabungan dimulai pada pukul 05.50 WIB.


Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network