Seorang kakek di Magelang ditemukan tewas saat membakar sampah. (Foto: Ilustrasi/Ist)

Kejadian ini berawal saat korban membakar sampah yang ada di pekarangannya yang banyak ditumbuhi rumpun bambu.  Korban membakar sampah ini di beberapa lokasi. Diduga karena tiupan angin cukup kencang api meluas dan tidak terkendali.

Lantaran merembet ke pekarangan milik tetangganya, korban berupaya untuk memadamkam. Namun karena kondisi fisiknya sudah tua korban tidak kuat. Akhirnya terjebak di tengah kebakaran lahan. 

“Kami temukan ada beberapa titik pembakaran sampah, kemungkinan di membakar di beberapa lokasi,” katanya.


Editor : Kuntadi Kuntadi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network