Rapat Penanganan Infrastruktur Sumberdaya Air dan Jalan Serta Upaya Pengendalian Kemacetan dan Keselamatan Lalu Lintas di Gubernuran, Rabu (8/3/2023). (Eka Setiawan)

Dia juga mengatakan wilayah jalan Demak ke Kota Semarang setelah dibangun tol Sayung, memang tidak macet. Namun, hal itu membuat kemacetan beralih ke wilayah Kaligawe. Kondisi jalanan yang banyak berlubang kerap menimbulkan kemacetan panjang.

“Kalau jalan kota (status) kami bisa cepat, ada aduan di medsos bisa cepat ditindaklanjuti,” ujar Ita. Menanggapi hal itu, Ganjar menyebut pihaknya akan bergerak cepat menanganinya.

“Nanti difasilitasi Sekda (Sekretaris Daerah), difasilitasi dinas-dinas. ini teknis banget, kita menjembatani agar ini bisa cepat. Nanti yang minta ke pusat (koordinasi ke pemerintah pusat) saya, koordinasi Pak Basuki (Menteri PUPR),” kata Ganjar.


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network