Kasus anak menggugat orang tua kandung kembali terjadi di Jawa Tengah (Jateng). (Foto: iNews.id)

SEMARANG, iNews.id - Kasus anak menggugat orang tua kandung kembali terjadi di Jawa Tengah (Jateng). Dewi Firdauz (52) menjadi tergugat oleh anak kandungnya bernama Alfian Prabowo (25). 

Alfian menggugat ibunya atas kepemilikan mobil Toyota Fortuner. Kasus ini bermula dari keretakan rumah tangga kedua orang tua Alfian. 

Saat perceraian selesai, muncul kasus kepemilikan mobil atas nama Alfian. Alfian meminta ibunya segera mengembalikan mobil tersebut atau dianggap sewa. 


Editor : Dani M Dahwilani

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network