6 Perjalanan KA di Batang Terganggu, Imbas Luapan Air di Stasiun Krengseng-Plabuan
Kamis, 30 Januari 2025 - 11:21:00 WIB
“Alhamdulillah mulai pukul 08.50 WIB semua jalur sudah dapat dilalui perjalanan kereta api dengan kecepatan terbatas pada lokasi terdampak. KAI menyampaikan permohonan maaf sebesar-besarnya kepada seluruh pelanggan yang terdampak imbas terjadinya musibah ini,” kata Franoto.
1. KA Blambangan Ekspres (185) relasi Ketapang-Jakarta
2. KA Kaligung (195) relasi Semarang-Brebes
3. KA Dharmawangsa Ekspres (131) relasi Surabaya-Jakarta
4. KA Argo Merbabu (19) relasi Semarang-Jakarta
5. KA Tawang Jaya (258) relasi Jakarta-Semarang
6. KA Kaligung (194) relasi Tegal-Semarang
Editor: Donald Karouw