Bupati Batang Siap Lawan Siapa Saja yang Melawan dan Mengusik NKRI
Selasa, 08 Desember 2020 - 08:47:00 WIB
Oleh karena itu, wajib hukumnya gotong royong, guyub rukun untuk penanganan pencegahan Covid-19, tetap patuh protokol kesehatan dengan memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak dan menjauhi kerumunan.
“Saya harap para ulama, kyai di Kabupaten Batang harus bersinergi melakukan pencegahan Covid-19,” katanya. Ia pun meminta dalam menyambut tahun baru nanti yang hampir setiap desa ada kegiatan keramaian untuk dapat diantisipasi.
“Saya menyarankan akhir tahun ini diisi dengan hal – hal yang sifatnya instropeksi diri dan mendekatkan diri kepada Allah. Buat kegiatan doa bersama secara virtual di tingkat kabupaten hingga desa,” ujarnya.
Editor: Ahmad Antoni