Gus Miftah: Postinglah yang Penting, Bukan yang Penting Posting
Kamis, 09 Desember 2021 - 06:25:00 WIB
“Perbedaan itu asyik, kamu mungkin benar dan belum tentu mereka salah” ujar Pimpinan Ponpes Ora Aji Sleman ini.
Sementara itu, Wagub Jateng Taj Yasin Maimoen menyampaikan terima kasih kepada TNI-Polri dan seluruh stakeholder lainnya yang telah membantu Pemerintah dalam upaya penanganan Covid-19.
Sehingga, kata dia, menimbulkan kesadaran masyarakat untuk bahu-membahu menurunkan angka penyebarannya.
“Jadikan perayaan Nataru ini sebagai momentum toleransi antar umat beragama khususnya bagi umat Kristiani yang merayakan Natal, sehingga damai Natal dapat dirasakan,” katanya.
Editor: Ahmad Antoni