Hasil Bekasi City vs Persekat Tegal, Laskar Ki Gede Sebayu Tumbang 2-1
Senin, 24 November 2025 - 21:55:00 WIB
Kondisi pincang itu dimanfaatkan Bekasi FC untuk terus menggedor pertahanan Persekat. Kemenangan tim tuan rumah pun ditentukan secara dramatis pada menit ke-86. Gol lahir dari kapten tim, Sunni Hizbullah yang berhasil memanfaatkan assist dari Renan.
Kemenangan 2-1 ini memastikan FC Bekasi City berhasil mempertahankan posisinya di papan atas klasemen Grup A.
Editor: Kastolani Marzuki