get app
inews
Aa Text
Read Next : Muhammadiyah Tetapkan Awal Puasa Ramadan 2026 pada 18 Februari, Tarawih Pertama Selasa Malam

Pesan Menyentuh Puisi Ganjar Pranowo untuk Muhammadiyah

Kamis, 19 November 2020 - 08:36:00 WIB
Pesan Menyentuh Puisi Ganjar Pranowo untuk Muhammadiyah
Gubernur Ganjar Pranowo mengawali pidato dengan membaca puisi karya penyair Taufik Ismail. (Istimewa)

SUKOHARJO, iNews.id – Ada pemandangan berbeda saat peringatan Milad Muhammadiyah ke-108 di Edutorium Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Rabu (18/11/2020). Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo yang hadir di acara itu mengawali pidato dengan membacakan penggalan puisi karya penyair kondang Taufik Ismail berjudul Kerendahan Hati

Berikut penggalan puisi yang dibacakan Ganjar. Kalau engkau tak mampu menjadi beringin, Yang tegak di puncak bukit, Jadilah belukar, tetapi belukar yang baik, Yang tumbuh di tepi danau Kalau kamu tak sanggup menjadi belukar, Jadilah saja rumput, tetapi rumput yang Memperkuat tanggul pinggiran jalan. Kalau engkau tak mampu menjadi jalan raya Jadilah saja jalan kecil, Tetapi jalan setapak yang Membawa orang ke mata air

Editor: Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut