get app
inews
Aa Text
Read Next : Hujan Ekstrem Bakal Landa Jateng Sepekan ke Depan, Ini Imbauan BMKG

Pos Indonesia Selesaikan Program CPP di Jateng Tuntas 100 Persen

Senin, 05 Juni 2023 - 14:54:00 WIB
Pos Indonesia Selesaikan Program CPP di Jateng Tuntas 100 Persen
Rapat koordinasi evaluasi penyaluran CPP wilayah Jateng di Semarang, Senin (5/6/2023). Foto: Ist.

Pos Indonesia, kata Ana, terus melakukan penyesuaian teknologi dalam membantu program penyaluran bansos pemerintah. Di antaranya meningkatkan teknologi digital bagi KPM yang memiliki smartphone. Namun bagi yang tidak memiliki smartphone, tetap dapat dilayani dengan alternatif lainnya seperti penggunaan SMS dan lainnya.

Direktur Distribusi dan Cadangan Pangan Bapanas Rachmi Widiriani mengatakan, secara nasional, Keluarga Risiko Stunting (KRS) sebagai KPM berjumlah 1.446.089 KRS di tujuh provinsi, yaitu Jawa Barat, Sumatera Utara, Sulawesi Barat,Banten, Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Nusa Tenggara Timur.

"Program CPP dalam bentuk telur dan daging ayam diberikan bagi keluarga yang mengalami rawan pangan dan stunting. Program ini bertujuan untuk meningkatkan akses pangan bagi masyarakat miskin atau rawan pangan dan gizi," kata dia.

Editor: Ary Wahyu Wibowo

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut