get app
inews
Aa Text
Read Next : Tak Ada Jembatan, Warga di Kendal Puluhan Tahun Seberangi Sungai dengan Sampan

Satpol PP Bongkar Konstruksi Jembatan Penyeberangan

Kamis, 23 November 2017 - 23:17:00 WIB
Satpol PP Bongkar Konstruksi Jembatan Penyeberangan
Petugas Satpol PP Kota Semarang membongkar paksa jembatan penyeberangan di atas Kaligawe yang tidak berizin. (Foto: iNews.id/Dimas Yulie)

SEMARANG, iNews.id - Petugas Satpol PP Kota Semarang membongkar konstruksi jembatan penyeberangan sungai yang dibangun di atas Sungai Kaligawe, di Jalan Kaligawe Semarang.

Satu per satu konstruksi di lepas petugas dan diangkut ke truk untuk dibawa ke kantor Satpol PP.

Kepala Satpol PP Kota Semarang Endro PM  mengatakan, pembangunan jembatan di atas sungai harus memiliki izin. Dia mengaku sudah mengecek ke Dinas PU apakah jembatan penyeberangan itu berizin atau tidak dan ternyata jembatan tersebut tidak berizin. Selain tidak berizin, jembatan tersebut dikhawatirkan akan menggangu arus sungai, dan bisa menyebabkan banjir.

Editor: Kastolani Marzuki

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut