get app
inews
Aa Text
Read Next : 2 Korban Longsor Banjarnegara Kembali Ditemukan, Total Sementara 5 Orang Tewas

Vaksinasi Tenaga Kesehatan di Jawa Tengah Capai 54,6 Persen

Minggu, 24 Januari 2021 - 21:24:00 WIB
Vaksinasi Tenaga Kesehatan di Jawa Tengah Capai 54,6  Persen
vaksinasi tenaga kesehatan. (dok)

SEMARANG, iNews.id  – Perkembangan vaksinasi termin pertama tahap satu untuk 32.973 tenaga kesehatan (nakes) di Jawa Tengah  hingga kini telah mencapai 54,6 persen. Data per 24 Januari menunjukan, 19.790 orang telah mendapat suntik vaksin. 

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Tengah Yulianto Prabowo mengatakan, di termin pertama, tahap satu Jateng mendapat 62.560 dosis vaksin, yang didistribusikan ke tiga wilayah yakni, Kota Semarang, Kabupaten Semarang dan Kota Solo. 

Dengan progres tersebut,  kata dia, untuk vaksinasi termin pertama ditarget rampung pada Senin esok atau maksimal tanggal 28 Januari 2021.

Editor: Ahmad Antoni

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya

iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut