Gibran Rakabuming dan Keluarga Terpapar Covid-19

SOLO, iNews.id - Wali Kota Solo Gibran Rakabuming beserta keluarga, terpapar Covid-19. Hal tersebut diketahui setelah upacara HUT ke-77 Republik Indonesia, yang berlangsung di Stadion Sriwedari Solo.


Editor : Wahyu Triyogo

Bagikan Artikel: