Kapolda Jateng Irjen Pol Ahmad Luthfi meletakkan batu pertama pembangunan Monumen Hoegeng di Kota Pekalongan, Selasa (26/9/2023). (Foto: iNews/Suryono S)

Pembangunan monumen tersebut diagendakan rampung pada 10 Nopember 2023 bertepatan dengan Hari Pahlawan Nasional. 

“Rencananya pada 10 nopember nanti (pembangunan selesai) akan langsung diresmikan oleh bapak Kapolri langsung,” kata Kapolda.

Wali Kota Pekalongan, HA Afzan Arslan Djunaid mengaku bersyukur dengan pembangunan Monumen Hoegeng yang telah diinisiasi dari jajaran Polda Jawa Tengah. 

“Pemerintah Kota Pekalongan sangat mendukung adanya pembangunan Monumen Hoegeng tersebut. Harapan saya, monumen Hoegeng ini bisa dijaga bersama-sama,” katanya. 


Editor : Kastolani Marzuki

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network