Syafaat Salam memperlihatkan kaligrafi ukir sketsa wajah Gus Dur. (Alip Sutarto)

“Pembuatan kaligrafi sketsa wajah Gus Dur ini berawal dari pesanan seseorang untuk hadiah putri mendiang Gus Dur,” kata Syafaat Salam, Minggu (26/3). 

Menjadi seorang seniman kaligrafi jebolan pondok pesantren Lirboyo Kediri, Syafaat merasa tertantang, apalagi Gus Dur dinilai sebagai tokoh dan sosok guru bangsa dan menjadi idolanya.

Kaligrafi sketsa wajah Gus Dur karya Syafaat Salam mendapat apresiasi dari pemesan, karena hasilnya yang memuaskan. Satu bingkai kaligrafi sketsa wajah Gus Dur berbahan kayu jati dijual dengan harga Rp4 juta.

Beragam ukiran kaligrafi yang dihasilkan Syafaat Salam kini telah banyak menghiasi dinding rumah maupun masjid yang ada di Jepara hingga luar kota.
 
 


Editor : Ahmad Antoni

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network