Pesawat tujuan Semarang yang mendarat di Bandara Adi Soemarmo Solo, Sabtu (30/1/2021). (Foto: Ist)

SOLO, iNews.id – Dua pesawat penerbangan Cengkareng-Semarang mendarat di Bandara Adi Soemarmo Solo akibat cuaca buruk, Sabtu (30/1/2021). Kedua pesawat ini semestinya mendarat di Bandara Ahmad Yani Semarang.

Pesawat tujuan Semarang yang mendarat di Solo yakni Batik Air dengan nomor penerbangan ID 6362 dan Garuda Indonesia nomor penerbangan GA 232.

“Saat ini para penumpang Batik Air maupun Garuda Indonesia masih di pesawat menunggu cuaca bagus di Bandara Ahmad Yani Semarang,” ujar General Manager Bandara Adi Soemarmo Solo Yani Ajat Hermawan, Sabtu (30/1/2021).


Editor : Ary Wahyu Wibowo

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network