6. Suku Kalinga, Filipina
Bagi perempuan Suku Kalinga di Filipina, tato adalah bagian dari tradisi kehidupan mereka. Tato diyakini sebagai elemen yang menambah kecantikan mereka.
Proses tato yang dilakukan suku tersebut dikenal dengan nama batok. Perempuan yang tidak memiliki tato, dianggap kurang sempurna dan bahkan dipermalukan.
Tato juga digunakan sebagai simbol bahwa seorang perempuan telah siap menikah dan melahirkan. Sementara bagi pria, tradisi batok ini melambangkan keberanian.
Editor : Maria Christina
Artikel Terkait