SEMARANG, iNews.id – Ketua Harian Partai Perindo Tuan Guru Bajang (TGB) Zainul Majdi hadir di tengah puluhan ribu kader PDIP Jateng saat gelaran apel siaga di Stadion Jatidiri, Kota Semarang, Jumat (25/8/2023) malam. Kehadiran TGB disambut hangat oleh jajaran pengurus PDIP.
TGB mengatakan kehadiran Partai Perindo menunjukkan komitmen sesuai mandat yang disampaikan Ketua DPP PDIP Puan Maharani.
“Mandat itu sudah mengalir di seluruh partai koalisi. Jadi kami dari Perindo bergerak bersama dengan teman-teman PDI Perjuangan untuk mengikhtiarkan kemenangan capres Mas Ganjar Pranowo,” kata TGB.
Editor : Ahmad Antoni
tuan guru bajang tuan guru bajang (tgb) ganjar pranowo pdip puan maharani jokowi apel siaga tgb pdi perjuangan kota semarang
Artikel Terkait