Warga saat memadamkan sisa-sisa api yang membakar rumah di Desa Termas, Kecamatan Karangrayung, Kabupaten Grobogan. Foto: iNews/Rustaman Nusantara.

“Api diketahui oleh tetangga yang berada tepat di depan rumah korban,” kata Kadus Termas Waluyo, Jumat (21/5/2021).

Pemilik rumah baru sadar setelah menengok ke dalam dan sudah muncul kobaran api. Margono berusaha menyelamatkan seluruh keluarganya.  Warga lalu bergotong royong memadamkan api dengan alat dan air seadanya. 

Air isi ulang yang akan dijual, turut digunakan untuk menyiram api. Namun api sulit dikendalikan dan melalap seluruh bagian rumah. Dua unit mobil pemadam kebakaran yang tiba di lokasi, kemudian memadamkan sisa-sisa api yang masih membakar puing-puing rumah. 

Dugaan sementara, penyebab kebakaran karena konsleting listrik di ruang tengah. Akibat peristiwa ini, kerugian ditaksir mencapai ratusan juta rupiah. 


Editor : Ary Wahyu Wibowo

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network