Sejauh ini belum ada keterangan resmi dari polisi terkait penyebab kecelakaan. Anggota Polres Karanganyar masih olah tempat kejadian perkara (TKP) dan memeriksa kondisi kendaraan.
“Masih kami dalami, apakah ada faktor rem blong atau masalah teknis lainnya,” ujar petugas di lokasi kejadian.
Insiden ini menambah daftar panjang kecelakaan lalu lintas di kawasan pegunungan Tawangmangu yang memang dikenal memiliki jalur ekstrem dan menurun tajam.
Editor : Donald Karouw
Artikel Terkait