Mensos Tri Rismaharini saat mengunjungi sejumlah pengungsian di Pekalongan, Jumat (12/2/2021). (iNews/Suryono Sukarno)

"Agar warga tidak terlantarkan,yang paling itu. Kami juga sudah mengecek bagaimana kondisi pengungsian, ketersediaan makanan, penerapan protokol kesehatan. Alhamdulillah semua penanganannya bagus bagus,” kata Risma. 

“Terima kasih pak Walikota, pak Bupati juga Bu Kepala Sekolah yang sudah dibantu menyediakan tempat pengungsian. Selain itu,penerapan protokol kesehatan disini juga sudah bagus," katanya.

Pihaknya turut prihatin atas musibah banjir yang terjadi hampir merata di wilayah pantura khususnya di Kota Pekalongan. 

Pihaknya juga menekankan kepada pemerintah setempat dan pihak-pihak terkait agar dapat mengantisipasi bencana banjir ini tidak sampai menimbulkan korban jiwa dan mengetahui penyebab banjir serta mencari solusi penanganannya yang tepat.


Editor : Ahmad Antoni

Halaman Selanjutnya
Halaman :
1 2 3
BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network